MENDAPATKAN UANG DARI APLIKASI WHAFF DI ANDROID


Whaff adalah aplikasi android yang bisa menghasilkan dollar dengan sangat mudah. Anda tidak perlu memiliki skill di bidang IT, tidak perlu memiliki blog,  tidak perlu membuat artikel, tidak perlu mengikuti bisnis affiliasi dan lain sebagainya. Anda hanya cukup duduk manis dan main ponsel android anda dan akan mendapatkan Uang. Cukup menarik bukan?


Bagi anda yang ingin mencoba aplikasi WHAFF ini, silahkan download DISINI via Google Play.
Cara Daftar Whaff di android dan Langsung Mendapatkan dollar


  1. Download Aplikasi Whaff Rewards di google play, play Store dari android
  2. Instal
  3. Pilih Accept
  4. Tunggu prosesnya sampai selesai
  5. Setelah terinstal pilih Login
  6. Masukkan email n pasword akun medsos anda (facebook,twitter dll)
  7. pilih oke
  8. setelah berhasil kita akan masuk diakun registrasi whaff dengan uang masih $ 0
  9. lalu kemudian kotak enter invite code, lalu masukkan kode
    DX20178 untuk memperoleh dollar kamu yang pertama. (INGAT JANGAN LUPA HANYA UNTUK SEKALI SAJA KETIKA MENDAFTAR) jadi jangan salah kode.
  10. setelah kode invite dimasukkan secara otomatis uang dollar anda bertambah sekitar $ 0.30 atau sekitar Rp. 3.800
selanjutnya kita memulai aktifitas di whaff dengan cara download app, download game atau menjalankan aplikasi yang disarankan oleh whaff agar earning cepat bertambah. pecahkan sampai $ 10 supaya pundi-pundi dollar anda terus bertambah.

Cara mendapatkan dolar dolar berikutnya, Anda bisa melakukan hal hal mudah berikut :

  • Share Whaff di Google Plus : Dengan membagikan link yang disediakan oleh Whaff ke akun Google Plus, Anda akan dibayar 0,20 Dolar
  • Memberikan LIKE pada Fanspage resmi Whaff : "Ngelike" Fanspage Whaff di Facebook Anda akan dibayar 0,10 Dolar
  • Menulis review tentang Whaff di Play Store : Anda bisa mendapatkan 0,15 Dolar Gratis hanya dengan menulis review atau memberikan rating kepada Whaff di Play Store.
  • Mengajak teman Facebook untuk menggunakan Whaff : Mengajak teman facebook untuk menjadi pengguna Whaff disebut juga "Invite Share & Earn", Anda akan dibayar 0,01 Dolar untuk setiap teman yang Anda undang untuk menggunakan Whaff. Whaff akan tetap membayar Anda walaupun teman facebook mengabaikan ajakan Anda. Bayangkan bila Anda setidaknya mempunyai 5.000 teman facebook, maka Anda akan dengan mudah bisa mendapatkan 50 US Dolar uang gratis. (Hanya teman yang menggunakan Android saja, yang akan terdeteksi oleh Whaff).
Dimana melihat kode invite Whaff Rewards?
 
Bagi teman-teman yang masih baru pakai, mungkin ini agak menyulitkan. Kamu bisa mendapatkan atau melihat kode invite Whaff Rewards di tab Invite Friends. Silahkan tap pada menu di kiri atas atau pada tulisan WHAFF, lalu tap lagi pada Invite Friends. Kode Invite kamu akan terlihat di situ.
DOWNLOAD APLIKASI & GAME Download aplikasi dan game merupakan langkah utama Anda untuk mendapatkan banyak Uang dari Whaff. Ada. Ada 3 kategori dengan komisi yang berbeda pada setiap aplikasi yang didownload. Ketiga kategori tersebut adalah :
  • Premium Picks
  • Whaff Picks
  • Lucky Picks
  • Other Picks
Semua Picks Picks diatas menyediakan banyak sekali aplikasi dan game yang bisa Anda download untuk mendapatkan "bayaran".

Apakah semua HP Android bisa menginstall Whaff Rewards?

Kalau cuman install sepertinya bisa. Soal bisa menjalankan atau tidak itu beda cerita. Jika kamu ragu, silahkan di cek saja processor dari Android kamu. Jika memakai processor dari Intel, seperti rata-rata Asus Zenfone, akan kesulitan. Karena rupanya Whaff masih bermasalah dengan processor tersebut. Kalau yang pakai punya Qualcomm dan MTK sepertinya tidak ada masalah.
Bagaimana? Jika ada pertanyaan, silahkan di tuliskan dengan berkomentar.

0 comments: